9 Cara Termudah Menghias Area Lorong Rumah yang Sempit

Ruang lorong rumah yang sempit sering membuat beberapa pemilik rumah bingung bagaimana membenahi ruang ini. Bentuk lorong yang memanjang serta sempit memang memerlukan ketelitian untuk menghiasinya.
Bila salah langkah, ruang lorong atau koridor justru bisa terlihat sempit serta mengganggu akses...